Binjai

HEADLINE NEWS

Koramil 02/Sungai limau & Kodim 0308/Pariaman melanjutkan penanaman sejuta pohon di pesisir pantai sungai sirah









DeteksiNusantara. id /

Koramil 02/Sungai limau, Kodim 0308/Pariaman bersama intasi terkait dilingkungan Kecamatan sungai limau dan Masyarakat Nagari pilubang serta siswa sekolah melanjutkan kegiatan penanam Sejuta Pohon,  Kegiatan tersebut dilaksanakan di Korong pasir baru, nagari pilubang, Kabupaten Padang Pariaman.Sabtu (27/4/2019).


Didalam kegiatan penanaman Danramil 02/sungai limau Kapten Arm Azral Koto mengatakan kegiatan Penanaman Sejuta pohon ini merupakan kelanjutan dari pencanangan penanaman pohon secara simbolis yang di laksanakan di pantai ketaping  baru-baru ini oleh Dandim 0308/Pariaman Letkol Arm Heri Pujiyanto S. Sos ujar Danramil pula.
Dalam kesempatan hari ini kata Danramil jumlah pohon yang di tanam berjumlah 400 batang semuanya jenis Cemara udang.ini akan berlanjut sepanjang bibir pantai yang ada di dalam wilayah Koramil 02/sungai limau tambah Danramil.



Dalam kesempatan ini juga wali Nagari pilubang  Bapak Khaidir  mengatakan  kami sengaja mengajak siswa sekolah untuk ikut berpartisipasi dalam penanaman pohon ini agar menimbulkan rasa cinta mereka terhadap tanaman dan lingkungan, Disamping untuk memperindah pantai  Program Penanaman Sejuta Pohon di sepanjang Garis pantai Padang Pariaman, Untuk Mengurangi Dampak Bencana Tsunami ujarnya wali Nagari.(Indra. Hsb)



(Sumber :Kodim 0308/Pariaman)

Previous
« Prev Post

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *